MPLS SMAN 1 BLORA 2021/2022
PMR SMAN 1 BLORA
Palang Merah Remaja adalah sebuah wadah pembinaan dan pengembangan bagi anggota remaja PMI. PMR di SMA Negeri 1 Blora bernama PMR Wira Satya Bhakti.
​
PMR Wira Satya Bhakti merupakan organisasi sosial kemanusiaan yang bergerak pada bidang kesehatan di SMA Negeri 1 Blora dan berada dibawah naungan Seksi Pembinaan Kualitas Jasmani, Kesehatan, dan Gizi Berbasis Sumber Gizi yang Terdiversifikasi dari OSIS sekaligus berkerja sama dengan UKS SMA Negeri 1 Blora.
PMR Wira Satya Bhakti mengalami masa keemasan pada tahun ajaran 2016/ 2017 karena pada tahun itu PMR Wira Satya Bhakti mulai meraih prestasi yang cukup banyak dan sudah mulai terdata.
Beberapa prestasi yang dicapai anggota PMR Wira Satya Bhakti, antara lain:
-
Duta PMR Nasional tahun 2016/2017
-
Juara 1 Lomba ILS Penciptaan Lingkungan aman tingkat Jawa Tengah tahun 2017/2018
-
Peringkat 2 Jumbara Daerah tahun 2017/2018
-
Harapan 3 PMR Teladan tingkat Jawa tengah tahun 2017/2018
-
Peringkat A kategori 'Ayo Siaga Bencana'
-
Latgab dan Uji Tanda Kecakapan PMR Wira dan Madya Tingkat Jawa Tengah tahun 2018/2019
-
Peringkat B kategori 'Pertolongan Pertama'
-
Latgab dan Uji Tanda Kecakapan PMR Wira dan Madya Tingkat Jawa Tengah tahun 2018/2019
-
Peringkat B kategori 'Perawatan Keluarga'
-
Latgab dan Uji Tanda Kecakapan PMR Wira dan Madya Tingkat Jawa Tengah tahun 2018/2019
-
KETUA FORPIS BLORA 2015/2016
-
KETUA FORPIS BLORA 2016/2017
-
KETUA FORPIS BLORA 2017/2018
-
WAKIL KETUA FORPIS KAB 2018/2019
-
KETUA FORPIS JATENG 2016/2017
-
KETUA FORPIS KORWIL 1 JATENG 2017/2018
-
KETUA FORPIS BLORA TAHUN 2019/2020
​
SUSUNAN KEPENGURUSAN PMR
​
Ketua umum : Queendra Cheryl
Ketua 1 : Avit Veriadi
Ketua 2 : Vemas Rifki P.
Sekretaris umum : Nur Azizah
Sekretaris 1 : Niesha Amelia S.
Sekretaris 2 : Ferawati
Bendahara umum : Reza Marisca E V.
Bendahara 1 : Reni Dwi Astutik
Bendahara 2 : Davina Amelia Putri
UNIT KESEHATAN :
Riza Merlina (CO)
Chrisanda Putri Rinda M.
Vici Fitriani Astuti
Vina Anindita
Tishya Fadiliafasha
Almaas Syaravina
UNIT UMUM :
Ines Satya M (CO)
Revita Anggi Shelomita
Nova Adiningsih
Marsella Rizqiana
Dini Dwi U.
Afifah Nabila R R.
UNIT PERSAHABATAN :
Devita Tiara Angelita (CO)
Nisya Devyani W S
Zahrica Claudia
Innas Syah Helvy
Zahra Octarifa Putri
​
UNIT BHAKTI :
Ghaniya Latifa N (CO)
Rizma Dwi R
Adestya Nurlita S
Ghaitsa Aulia S N
Fiorellia Wijaya P
Salwa Hamidah
UNIT MONEV :
Hilmi Alkhairi (CO)
Berta Adel Wella
Nur Agnes Monica
Lola Amelia P. F.
Eka Sabrina Deswanti
Fadhillah Ilma Nafiaa
​